Cara memasang mod bus ets 2 Indonesia

Cara memasang mod bus ets 2 indonesia / cara mengganti truk menjadi bus di ets 2 adalah hal yang sangat mudah di lakukan. Karena untuk mengganti truk menjadi bus cukup dengan sebuah file yang beformat scs yang di sebut dengan Mod. Namun dalam pemasangan mod bus tidak selamanya berhasil, ada juga yang mengalami kegagalan atau terjadinya crash pada mod ets 2. Penyebab dari sebuah kegagalan mod adalah salah satunya tidak support nya mod kepada game ets 2 yang kita miliki. Jadi, agar meamasang mod tidak crash sebaiknya sebelum memasang mod ets 2 sobat semua telah membaca deskripsi yang telah di berikan si pembuat mod. Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan tutorial bagaimana cara memasang mod bus ets 2 Indonesia.

 Cara memasang mod bus ets 2 indonesia

  1. Siapkan file mod yang sudah di extract dan beformat scs
  2. Copy file mod ke "my document/Euro Truck Simulator  2/mod"
  3. Buka game ETS 2
  4. Buka mod manager
  5. Pilih mod yang sudah kita copykan di folder mod
  6. Confirm
  7. Mainkan Game
  8. Jalankan truck ke kota di mana dealer bus bisa di temukan 
  9. Temukan dealer
  10. Beli bus di dealer tersebut
  11. Selesai
Semua mod kendaraan itu di dapatkan di dealer yang sudah di tentukan oleh pembuat mod. Jadi jangan lupa untuk membaca deskripsi dari sebuah mod karena biasa nya informasi dealer tertulis di deskripsi mod. Mod bisa kita dapatkan dengan cara di download atau meminta kepada teman. Disini saya akan memberikan rekomendasi untuk download mod ETS 2. Silahkan cek    Terima kasih

0 Response to "Cara memasang mod bus ets 2 Indonesia"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel